Istilah Dalam Bulu Tangkis. Istilah ServisIstilah ScoreIstilah PermainanIstilah Teknik Bulu TangkisIstilah OfficialServer dan receiver Server adalah pemain yang melakukan servis sementara receiveradalah penerima servis Long short dan wide Ketiga istilah ini digunakan untuk menyatakan servis yang gagal Jika shuttlecock atau kok jatuh di depan service box lawan disebut short Apabila kok jatuh memanjang ke luar lapangan dinamakan long Sementara itu servis yang melebar disebut wide Service over Istilah ini digunakan ketika server kalah dalam sebuah rally sehingga giliran servis berpindah ke pemain lawan Let Let adalah istilah yang diberikan kepada penerima servis yang belum siap sementara servis sudah dilakukan Apabila wasit (umpire) menyatakan “let” poin servertidak bertambah dan servis harus diulang Baca juga Profil Verawaty Fajrin Legenda Bulu Tangkis Indonesia dengan Segudang Prestasi Love Dalam sebuah pertandingan bulu tangkis skor 0 (nol) dinyatakan sebagai “love” All Jika kedua pemain memiliki skor yang sama dinyatakan sebagai “all” Contohnya kedudukan 22 dinyatakan dengan “two all” Deuce Jika nilai sama 2020 pada permainan bulu tangkis dinyatakan sebagai deuce Artinya salah satu pemain (pasangan jika ganda) harus bisa unggul 2 (dua) poin untuk memenangi pertandingan Rally Rally atau reli dimulai ketika salah satu pemain sudah melakukan servis Rally akan berakhir jika bola menyentuh lapangan atau salah satu pemain dinyatakan fault Pemenang rallyakan mendapatkan nilai atau poin Game atau set Game atau set adalah sesi dalam satu pertandingan bulu tangkis Sebuah pertandingan bulu tangkis terdiri dari tiga game atau set Untuk memenangi pertandingan pemain atau pasangan ganda harus merebut dua game Sementara untuk memenangi setiap game pemain harus mendapatkan 21 poin Rubber game Jika kedua pemain atau pasangan ganda masingmasing memenangi satu game mereka harus melakukan game ketiga atau penentuan yang dinamakan rubber game Baca juga Teknik Dasar Underhand Lob dalam Bulu Tangkis Stroke Istilah ini digunakan untuk menyebut pemain bulu tangkis yang melakukan pukulan Lob Lob merupakan jenis pukulan tinggi dengan tujuan menempatkan kok ke bagian belakang lapangan lawan Drop shot Drop shotadalah pukulan yang tidak terlalu keras tapi mengarah tepat ke lapangan lawan Smash Smashadalah pukulan keras dan kencang ke arah lapangan lawan Smash akan membuat kok menukik tajam secara cepat Drive Drivemerupakan jenis pukulan cepat dan mendatar ke arah lawan Netting Istilah untuk menyebut pukulan di dekat net Baca juga Pukulan Dekat Net dalam Bulu Tangkis Match umpire Match umpireadalah seseorang yang bertugas untuk memimpin dan memastikan pertandingan bulu tangkis berjalan lancar Tournament referee Tournament referee atau wasit turnamen adalah seseorang yang ditugaskan untuk menentukan peraturan pertandingan Jika pemain tidak setuju dengan keputusan match umpire dia bisa memanggil wasit turnamen Service judge Seorang service judge duduk berseberangan dengan match umpire Tugasnya adalah melihat servis yang dilakukan oleh pemain Service judge berhak memutuskan service faultjika pemain melakukan kesalahan saat servis Line judge Line judgeatau hakim garis duduk di sekeliling lapangan dan bertugas melihat apakah bola jatuh di luar atau di dalam lapangan.
Istilah Service Over juga sering kita dengar dilontarkan oleh wasit dalam pertandingan bulu tangkis Service over merupakan kondisi dimana pemain gagal melakukan service sehingga pemain lawan mendapatkan poin dan berhak melakukan service untuk memulai permainan berikutnya.
30+ Istilah dalam Bulu Tangkis dan Artinya HaloEdukasi.com
Istilahistilah dalam Bulu Tangkis Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia Shesar Hiren Rhustavito melawan wakil Denmark Viktor Axelsen saat pertandingan babak kedua Indonesia Masters 2020 di Istora Senayan Jakarta Kamis (16/1/2020) Shesar Hiren Rhustavito kalah 1721 1421.
IstilahIstilah Dalam Bulutangkis yang Perlu Diketahui
Dalam bulutangkis ada banyak istilah yang sebaiknya Anda kenali Dengan begitu Anda dapat mengikuti jalannya pertandingan bulu tangkis yang Anda saksikanBiar bisa mengikuti pertandingan dengan baik yuk sobat badminton kenali istilahistilah dalam bulutangkis yang perlu kita ketahui Smash.
15 Istilah Dalam Bulu Tangkis Ada Andalan Kevin Sanjaya
Istilahistilah dalam Bulu Tangkis msn.com
Istilahistilah dalam Bulu Tangkis kompas.com
15 Istilah dalam Bulu Tangkis. Ada Andalan Kevin Sanjaya!
30+ Istilah dalam Bulu Tangkis dan Artinya Bulu tangkis atau biasa dikenal dengan sebutan badminton merupakan salah satu olah raga yang menggunakan raket sebagai alat pemukul dan kok (shuttlecock) sebagai bolanya Menurut sejarah bulu tangkis telah ada sejak zaman China Kuno lewat permainan jianzi.